PENINGKATAN KOMPETENSI DOSEN DAN TENAGA KEPENDIDIKAN (TENDIK) PROGRAM STUDI D3 FARMASI MELALUI MAGANG DI BPOM GORONTALO
Poltekkes Kemenkes Gorontalo sebagai institusi pendidikan memiliki peran yang sangat besar dalam upaya pengembangan Sumber Daya Manusia ( SDM ). Salah satu Sumber Daya Manusia ( SDM ) yang berperan penting didalamnya adalah dosen. Oleh karena itu, Poltekkes Kemenkes Gorontalo mengadakan Magang di BPOM Gorontalo. Tenaga kesehatan yang profesional sangat diperlukan dalam upaya meningkatkan kualitas …